Sunday, September 15, 2019

Arti dan Makna Logo BKK SMK AL FALAH TANJUNGAJAYA

Setiap logo atau identitas pasti mempunyai arti dan Makna dan juga filosofi yang menunjukan arti dari sebuah logo.
Biasanya logo dibuat sesuai fungsi sebuah lembaga atau organisasi.

Logo BKK SMK AL FALAH  TANJUNGJAYA mempunyai 3 Bagian gambar :

1. Setengah Lingkaran berwarna biru muda
Arti dari dua setengah lingkaran ini adalah menggambarkan sekolah dan dunia usaha dan dunia Industri

2. Mata Rantai berwarna hijau tua.
Mata rantai mempunyai makna penghubung, Bkk menghubungkan Sekolah dengan Dunia Usaha dan Dunia Industri.

3. Celah warna putih.
Celah warna putih menggambarkan antra sekolah dengan DUDI terdapat satu celah yang harus dihubungkan, nah celah itulah yang menjadi area fungsional BKK.

Salam BKK SMK AL FALAH TANJUNGJAYA.

1 comment: